Info Sekolah
Senin, 28 Okt 2024
  • Selamat Datang Di Website Resmi SMAN 2 Ruteng Purang
25 Oktober 2024

Berbagi Praktik Baik, Guru-Guru SMA Negeri 2 Ruteng Purang Dorong Inovasi Pembelajaran melalui Komunitas Belajar

Jumat, 25 Oktober 2024 Kategori : Berita

Purang – Dalam upaya meningkatkan kualitas pembelajaran, SMA Negeri 2 Ruteng Purang secara aktif mendorong guru-gurunya untuk berinovasi. Salah satu bentuk inovasinya adalah melalui komunitas belajar yang fokus pada pemanfaatan teknologi dalam proses pembelajaran.

Kegiatan yang berlangsung pada tanggal 23 Oktober 2024 ini menjadi wadah bagi para guru untuk berbagi praktik baik dan saling belajar. Beberapa aplikasi yang menjadi sorotan dalam kegiatan ini adalah Wordwall, Magic School, Gamma dan lain sebagainya yang dapat digunakan untuk membuat media pembelajaran yang lebih interaktif. Selain itu, para pemateri juga membahas penggunaan AI dalam mengevaluasi hasil belajar siswa.

Kepala Sekolah, Ferdinandus Jebarut, S.Pd., mengapresiasi inisiatif para guru dalam mengikuti kegiatan ini. Beliau berharap kegiatan seperti ini dapat terus dilakukan secara berkala untuk mendukung peningkatan kualitas pembelajaran di SMA Negeri 2 Ruteng Purang.

Moderator

Sambutan Kepala SMA Negeri 2 Ruteng Purang

Tidak ada komentar

Tinggalkan Komentar

 

Pengumuman

Diterbitkan :
Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Tahun Pelajaran 2024/2025
SMA Negeri 2 Ruteng Purang membuka pendaftaran Peserta didik baru tahun pelajaran 2024/2025 dengan jadwal..
Diterbitkan :
Pengumuman Kelulusan Kelas XII Tahun Pelajaran 2023/2024
Diterbitkan :
Jadwal Ujian Kelas XII Tahun 2023
Pelaksanaan Ujian Praktek (27 Maret-21 April 2023) Pembagian kartu peserta ujian (3-4 April 2023) Pelaksanaan ujian..

Info Sekolah

SMAN 2 RUTENG PURANG

NSPN : 69932980
Purang, Desa Compang Namut Kecamatan Ruteng Kab. Manggarai
TELEPON 085213074298
EMAIL sman2rutengpurang@gmail.com
WHATSAPP 6285213074298